Sabtu, 13 Juni 2015

{ Hotel Review } Harlys Residence ** ~ Jakarta

RATE
From IDR. 325.000

LOKASI
Jln Tomang Tinggi Raya No. 2, Grogol, 11440 Jakarta, Indonesia

JUMLAH KAMAR
112













Harlys Residence menawarkan akomodasi modern dengan interior bergaya minimalis hanya berselang 10 menit jalan kaki dari Mal Taman Anggrek dan Mal Central Park. Akomodasi ini memiliki gym dan kafe, serta menyediakan akses Wi-Fi gratis di seluruh areanya.
Kamar ber-AC yang terang benderang di Harlys Residence dilengkapi dengan TV kabel layar datar, meja, dan lemari. Setiap kamar mandi pribadi dilengkapi dengan shower dan 1 set perlengkapan mandi gratis.
Anda dapat menyimpan bagasi di resepsionis 24 jam dan memeriksa email di pusat bisnis. Penyewaan mobil juga tersedia untuk memudahkan Anda menjelajahi kota. Hotel ini juga menyediakan layanan binatu dan antar-jemput bandara dengan biaya tambahan.
Makanan ringan dan kopi disajikan di Harlys Café. Makanan juga dapat dipesan melalui layanan kamar.
Grogol adalah pilihan tepat buat wisatawan yang suka Belanja, Wisata kuliner, dan Belanja baju.  


FASILITAS
Teras
Restoran
Wi-Fi Gratis
Parkir Gratis
Penyewaan Mobil
Antar Jemput Bandara (biaya ekstra)
Binatu
Jasa Penyetrikaan


Check In dari jam 14.00
Check Out Hingga Jam 12.00 



REVIEW 

Bennywin # Indonesia
Kamar nyaman ada lemari n tempat taruh tas. Staff baik. Breakfast lezat sampai nambah walaupun hanya 4 macam saja. Parkir luas. Akses ke mall hanya jalan kaki 10 menit. Dekat dgn indomaret, 7eleven n makanan kaki5

Ivana # Indonesia
Sometimes noisy with bajaj sound. The wall paint is not clean

Jessica # Indonesia
Please put more attention regarding the cleanliness of towel and the bathmat. According to me it is not proper to be served to the guest. Towels were yellowish and the bathmat was very dirty, to be honest I did not want to step on it. Other than that, everything was running smooth.

Vidar # Thailand
The location and the extremely nice staff.


RATING    7,3  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar